
Hauling road yang berdebu dapat membahayakan kesehatan para pekerja, seperti timbulnya penyakit silikosis akibat tercemar debu silika berkepanjangan. Tak hanya itu, keselamatan kerja pengguna jalan pun menjadi terancam karena mengalami gangguan jarak pandang mata. Apakah ada dust suppression untuk mencegah terjadinya masalah tersebut? Simak artikel berikut sampai habis ya.
Tahukah Anda? Penyiraman permukaan tanah dengan menggunakan air saja ternyata tidak cukup efektif untuk mencegah debu jalan agar tidak berterbangan.
Selain itu, penyiraman secara terus-menerus akibat sifat air yang mudah menguap dapat membuat struktur tanah menjadi lebih mudah rusak. Hal ini tentu akan meningkatkan biaya pemeliharaan jalan.
Eonchemicals punya solusinya nih!
Rekomendasi Dust Suppression
Kami merekomendasikan DustBlock 910 sebagai solusi untuk mencegah terbentuknya debu pada jalan tanah yang tidak diaspal. Penggunaan dust control ini mampu menghemat biaya operasional kendaraan tangki air, menciptakan jarak pandang lebih jelas, menghemat air, tidak menyebabkan jalanan menjadi licin, ramah lingkungan dan membuat tanah menjadi lembab.
Aplikasi Dust Suppression
Prosedur aplikasi DustBlock 910:
Pengamatan awal
Bertujuan untuk memperoleh data kondisi awal yang akan dibandingkan dengan kondisi setelah tahap stabilisasi serta tahap pemeliharaan.
Tahap stabilisasi
Bertujuan untuk mencapai akumulasi DustBlock 910 pada 0,06-0,1 L/m2 agar mampu mengurangi debu jalan secara efektif.
Tahap pemeliharaan
Bertujuan untuk menjaga rentang akumulasi DustBlock 910 karena dapat terdegradasi secara alami maupun mekanik. Kami melakukan tahap ini pada konsentrasi perbandingan yang kecil agar kemampuan menahan debu dari dust suppression ini tetap terjaga.
Hasil Aplikasi DustBlock 910
Berikut adalah hasil aplikasi sebelum dan sesudah menggunakan DustBlock 910 sebagai dust suppressant jalan di salah satu customer kami yang berasal dari industri semen.


Kondisi awal pada gambar menunjukkan tingkat debu yang muncul saat aplikasi dilakukan hanya menggunakan air. Kemudian, setelah mengaplikasikan DustBlock 910 hasilnya terjadi penurunan debu lebih dari 50% yang diukur menggunakan alat ukur.
| Baca jenis-jenis dust suppression untuk menambah wawasan Anda
Apakah Anda sedang mengalami masalah yang sama? Silakan hubungi kami via WhatasApp untuk konsultasi gratis mengenai DustBlock 910. Dust suppression dari Eonchemicals ini terbukti dapat menurunkan intensitas debu jalan pada hauling road.
Konsultasi dengan EON Sekarang
Kami siap mendengar dan memberikan solusi chemicals yang tepat untuk Anda. Konsultasi bersama pakar kami gratis!
